Pompa sawah yang biasa disebut dengan pompa alkon atau Gasoline Waterpump adalah pompa dengan bahan bakar bensin yang dalam aplikasinya sangat banyak sekali digunakan pada pertanian, atau pengairan sawah dan perpindahan air atau untuk menguras air. XG15-1 ZS Power dirancang dengan model yang lebih praktis dan berkekuatan dengan bahan berkualitas. Pompa sawah ini dengan ukuran 1.5 inch dengan flow rate 7 sampai 13 m3/jam
Spesifikasi
4 Stroke
Pump Type : Centrifugal Pump
Flow(m3/h) : 7(Rated)/13(Max)
Suction Port Diameter(mm/inch) : 40/1.5
Discharge Port Diameter(mm/inch) : 40/1.5
Total Head Lift(m) : 10(Rated)/15(Max)
Suction Head Lift(m) : 5(Rated)/6(Max)
Engine
Model : NH80
Engine Type : Gasoline Engine
Displacement (cc) : 79
Max Output (W) : 1500
Starting System : Recoil
Engine Oil Capcity (ml) : 500
Recomended Oil : SAE 10W-30
Fuel Tank Capacity (L) : 1.1(Rated) / 1.2(Max)
Packing Details
Outside Packing Dim (mm) (LxWxH) : 425x360x440
Net Weight (kg) : 12.5
Certifications : ce / ec